teknik teknik permainan bola voli

2024-05-20


1 Lihat Foto () KOMPAS.com - Permainan bola voli merupakan salah satu olahraga bola besar yang dimainkan oleh enam orang tiap tim. Setiap pemain wajib memahami empat teknik dasar permainan bola voli. Apa saja teknik dasar permainan voli? Jawabannya yaitu teknik servis, umpan (passing), smash, dan block.

1. Passing bawah Passing bawah adalah teknik dasar permainan bola voli untuk memberikan umpan kepada teman, menerima servis, atau menangkis serangan lawan. 2. Passing atas Passing atas adalah teknik yang digunakan untuk memberi umpan kepada teman yang akan melakukan serangan/smash. 3. Servis atas Servis atas dilakukan dengan memberi pukulan bola ke area lapangan lawan di awal permainan dengan ...

Jenis Olahraga. Olahraga. 8 menit. Ditinjau oleh dr. Rizal Fadli 06 September 2023. "Bola voli menjadi olahraga permainan yang cukup digemari selain sepak bola dan basket. Ada beragam teknik dasar dari bola voli yang perlu diketahui, seperti servis, smash, blocking atau membendung, hingga passing.".

Kalau Grameds ingin melakukan smash, kamu perlu berlari, melompat dengan kuat, memukul bola, dan jangan lupa untuk mendarat dengan baik. Cara ini hampir mirip dengan jumping service. Bagi penonton, terjadinya smash merupakan momen-momen yang paling ditunggu. Teknik ini sangat penting dalam permainan bola voli.

Permainan bola voli dimainkan dalam lima set (maksimal) di mana masing-masing set nya setiap tim berlomba meraih angka 25. Setiap tim diperkuat enam pemain yang akan bekerja sama sedemikian rupa untuk membuat bola jatuh di area lawan. Untuk ukuran lapangan voli sendiri secara umum adalah berukuran sebesar 9 meter x 18 meter. ... Teknik-teknik ...

Menurut Federasi Bola Voli Internasional terdapat 4 teknik dasar bola voli yang mesti dikuasai oleh atlet voli. Temukan penjelasannya masing-masing di sini. tirto.id - Teknik dasar bola voli ada empat, yakni passing , servis, blocking , dan smash .

Memahami Teknik Dasar Bola Voli. Bola voli, sebagai olahraga yang penuh semangat dan dinamis, melibatkan serangkaian teknik dasar yang mendalam. Dari servis yang akurat hingga pukulan smash yang memukau, setiap aspek permainan ini membutuhkan keterampilan khusus. Berikut beberapa Teknik dasar dalam permainan bola Voli: 1. Servis

Hal tersebut pun berlaku sama pada permainan bola voli. Teknik dasar bola voli yang paling wajib dipelajari adalah serving atau service. ... terdapat bermacam teknik service yang dapat dilakukan dan disesuaikan dengan strategi permainan bola voli yang digunakan. Beberapa di antaranya adalah float service, jump service, overhand service ...

Dalam permainan bola voli, terdapat berbagai peraturan dan teknik yang perlu dipahami. Apabila seorang atlet bola voli memahami aturan dan teknik dengan baik, maka dia akan dapat bermain dengan baik pula. Ada beberapa teknik dasar yang harus dikuasai dalam bola voli. Berikut ini 12 teknik dasar bola voli: 1. Teknik Serving atau Service

Berdasarkan arah putaran bola, teknik dasar servis pada bola voli ada teknik top spin, back spin, inside spin, outside spin, dan float. Berdasarkan servis tangan bawah ada back spin, outside spin, inside sin, cutting underhand, dan floating overhead.

Peta Situs